Tips Cara Memasak Quaker Oat Diet Yang Enak dan Sehat

Cara memasak Quaker Oat diet - Cara diet dengan mengkonsumsi Quaker Oatmeal merupakan cara diet paling tepat. Hal ini dikarenakan Quaker Oatmeal termasuk sumber pangan dengan kandungan rendah lemak d dalamnya. Biji oatmeal sendiri memiliki kandungan lemak sedikit jadi sangat cocok untuk dijadikan menu makanan untuk diet sehat. Tak hanya itu saja, pada biji oatmeal pula terdapat kandungan serat tinggi yang sangat efektif untuk membantu program diet Anda.

cara memasak quaker oat merah,cara memasak quaker oat biru,cara memasak quaker oat yang enak,cara memasak oatmeal quaker,cara memasak oatmeal untuk diet,resep quaker oat untuk diet,
Baca juga: Cara Memasak Rajungan Ala Rumahan Melayu
Seperti kita ketahui, ketika diet kita harus memperhatikan pencernaan. Melalui kandungan serat cukup, sistem pencernaan pun tak akan mengalami yang namanya masalah. Berdasarkan penelitian, diet menggunakan Quaker Oat meal bisa mengurangi resiko penyakit contohnya diabetes dan jantung. DI samping itu, Quaker Oat meal termasuk pilihan untuk melakukan diet dengan kandungan rendah lemak di dalamnya. Jadi, Quaker Oat meal bisa dijadikan menu makanan pokok saat Anda sedang menjalankan program diet. Di samping itu, cara memasak Quaker Oat diet yang enak juga sangat mudah diaplikasikan.

Ketika Anda diet dengan Quaker Oat meal, saat minum dianjurkan mengkonsumsi susu yang memiliki kandungan lemak rendah. Adapun aturan main ketika berdiet dengan Quaker Oat meal yaitu selama 1 hari maka kebutuhan kalori harus terpenuhi sampai 1200 kalori. Namun pastinya Anda perlu membeli Quaker Oat berbentuk instan dan biji untuk melakukan diet dengan Quaker Oat meal ini. Meskipun begitu, Anda jangan pernah melupakan olahraga ketika berdiet meskipun sudah mengkonsumsi Quaker Oat meal sebagai menu makanan diet sehat Anda.

cara memasak quaker oat merah,cara memasak quaker oat biru,cara memasak quaker oat yang enak,cara memasak oatmeal quaker,cara memasak oatmeal untuk diet,resep quaker oat untuk diet,



Kandungan dan Manfaat Quaker Oatmeal

Meskipun Quaker Oat ini terbilang hambar serta tak enak, tetapi oat begitu bermanfaat untuk kesehatan tubuh bila dikonsumsi teratur. Ada beberapa manfaat dan khasiat yang bisa didapatkan dengan mengkonsumsi Quaker Oat ini, di antaranya menstabilkan kadar lemak atau kolesterol dalam tubuh, menjaga bobot badan agar tetap ideal, menormalkan tekanan darah, mencegah terkena serangan jantung, dan meningkatkan sistem metabolisme tubuh. Karena itulah, alasan oat sering kali dimanfaatkan sebagai salah satu menu diet kandungan rendah lemak sebab memiliki serat tinggi.
Baca juga : 6 Cara Memasak Oatmeal agar Enak

A. Resep Oatmeal Untuk Diet Pertama

Nah, bagi Anda yang ingin membuat Quaker Oat yang rasanya enak, maka Anda bisa mencoba cara memasak Quaker Oat diet yang enak yng pertama ini dengan langkah-langkah berikut ini:
Bahan-bahan yang digunakan:
• 2 sdm non fat milk Tropicana Slim atau sesuai selera, pastikan yng non fat atau low fat
• 4 sdm Quaker Oat meal (pakai yang bungkus biru)
• 250 cc air
Cara memasak Quaker Oat diet yang enak:
1. Pertama-tama didihkan air menggunakan api yng besar, sesudah panas lalu masukkan oat kemudian aduk secara merata.
2. Sesudah mengental, selanjutnya masukkan non fat mil Tropicana Slim lalu kecilkan api.
3. Masak sampai 2 menit dan angkat.
Untuk cara ini, Quaker Oat yng dibuat sebagai pengganti nasi, untuk lauk pauknya sendiri Anda bisa menambahkannya sesuai selera. Bisa juga memakai kerupuk untuk menambah kenikmatan rasa oatmeal itu sendiri agar tidak terasa hambar saat disantap!

B. Resep Quaker Oatmeal Untuk Diet Kedua

Untuk Anda yang masih penasaran cara memasak oatmeal agar lebih nikmat dan tidak terlalu hambar, bisa mencoba cara memasak Quaker Oat diet yang enak yang kedua yng kami bagikan di bawah ini. Adapun caranya adalah sebagai berikut:
Bahan-bahan yang digunakan:
• Quaker Oatmeal secukupnya (Quaker Oats yng warna biru)
• Susu yng telah dipasteurisasi baik susu cair atau yng lainya
• Mentega atau Salted butter
• Gula pasir secukupnya
Video : cara memasak quaker oat diet

Cara memasak Quaker Oat diet yang enak dan lezat:
Anda bisa mengikuti resep yng terdapat dalam bungkus Quaker Oats namun Anda bisa mengganti air dengan susu yang sudah dipasteurisasi atau susu cair. Ketika bubur sedang diaduk, siapkan mentega atau salted butter. Jika buburnya sudah jadi tambahkan dengan salted butter 1 sdm saja. Lalu tuangkan pada piring atau mangkuk dan beri topping berupa gula pasir sesuai selera, lalu aduk dan santap.

Nah, itulah beberapa cara memasak Quaker Oat diet yang enak dan lezat untuk Anda coba di rumah. Bagi Anda yang tidak begitu enak dengan rasa Quaker Oatmeal, bisa mencoba cara-cara tersebut di atas sehingga diet dengan Quaker Oats pun lebih terasa nikmatnya. Semoga resep memasak Quaker Oats di atas bermanfaat untuk Anda!