Cara memasak tempe bacem dan tempe kecap - Olahan tempe memang selalu menjadi favorit tersendiri di masyarakat Indonesia. Bagaimana tidak, tempe sebagai makanan olahan kedelai ini memiliki banyak nutrisi dengan harga yang juga sangat murah. Tempe mengandung sejumlah nutrisi yang diperlukan tubuh sebagai protein nabati. Maka dari itu, tak heran jika masyarakat di kalangan menengah ke bawah menjadikan tempe sebagai pelengkap nasi paling pokok sebagai menu sehari-hari.
Baca juga: Resep Tempe Orek Basah Pedas Manis Enak |
Kali ini kita akan membahas cara memasak tempe bacem dan tempe kecap, di mana kedua resep ini merupakan resep masakan yang paling banyak dicari dan diminati masyarakat Indonesia. Tempe bacem ddan tempe kecap merupakan olahan makanan yang manis, enak dan lezat. Kedua resep ini tentu sangat disayangkan jika dilewatkan. Jika Anda merasa bosan dengan olahan tempe yang digoreng atau di masak itu-itu saja, maka Anda bisa mencoba salah satu dari kedua resep masakan tersebut.
A. Cara Memasak Tempe Bacem Mudah
Dalam cara memasak tempe bacem daan tenpe kecap, yang pertama kita akan membahas cara memasak tempe bacem terlebih dulu. Bumbu bacem termasuk salah satu makanan khas dari nusantara dengan rasa yang begitu enak serta begitu populer di Indonesia, seperti di daerah Sunda, Jogja dan Jawa bahkan juga di daerah-daerah yang lainnya yang begitu mengenalnya. Bumbu bacem adalah cara pengolahan masakan melalui cara diawetkan, umumnya menggunakan tahu atau tenpa untuk dijadikan masakan yang satu ini.
Adapun cara memasak tempe bacem umumnya memakai air kelapa agar menambah cita rasa yang manis daan juga lebih gurih, namun tanpa menggunakan air kelapa pula kita bisa membuat tenpe bacem yang enak dan lezat. Anda bisa menggantinya menggunakan air biasa jika kesulitan mencari air kelapa. Berikut ini resep mudah cara memasak tempe bacem untuk Anda.
Bahan Bahan Yang Digunakan Dalam Cara Memasak
• 400 gram tenpe, lalu potong berdasarkan selera• 1 sdm gula merah• 300 cc air• Garam secukupnya• Kecap manis secukupnya• Gula secukupnya• 1 sdm air asam Jawa• Minyak untuk menggoreng• 1 cm lengkuas, lalu geprek• 2 lembar daun salam
Bumbu halus Memasak
• 2 butir kemiri• ½ sdt ketumbar• 3 siung bawang putih• 4 siung bawang merah
Resep Memasak Tempe Bacem Mudah
1. Pertama-tama campur terlebih dulu bumbu halus bersama asam, gula merah, air, kecap manis daan garam pada wajan maupun panci. Tambahkan tenpe ke dalamnya, lalu susun kemudian ratakan sampai bumbunya terendam, kemudian tambahkan dengan lengkuas dann daun salam.2. Masak pada api kecil sampai bumbu meresap serta air menyusut, kemudian angkat lalu dinginkan.3. Panaskan minyak pada wajan, kemudian goreng tenpe sampai berwarna kecokelatan. Kemudian angkat lalu tiriskan.
B. Resep Tempe Kecap Mudah
Cara memasak tempe bacem dan tempe kecap selanjutnya yaitu membuat tempe kecap. Tempe kecap merupakan olahan paling mudah dann sederhana namun sangat lezat untuk dicicipi. Tumis tenpe kecap ini caranya sangat praktis hanya dengan memotong-motong tenpe kemudian digoreng dan ditumis bersamaan dengan cabai, bawang putih, bawang merah dann kecap. Berikut ini resep cara memasak nya.
Bahan Digunakan Dalam Cara Memasak
• Minyak goreng secukupnya untuk menumis• 1 bungkus tenpe, kemudian potong dadu• 2 siung bawang putih, lalu iris halus• 5 siung bawang merah, lalu iris haus• 1 batang daun bawang• 3 buah cabai hijau, lalu potong-potong 1 cm• Penyedap rasa secukupnya• 4 sdm kecap manis• Garam secukupnya
Cara Memasak Tempe Kecap
1. Pertama-tama siapkan bumbu untuk tumisan seperti bawang putih, bawang merah, daun salam, lengkuas, dann cabai hijau.2. Kemudian tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum, lalu tambahkan cabai hijau.3. Lalu tambahkan dengan daun bawang, masukkan tempe yang sudah dipotong lalu tumis sampai kecokelatan.4. Kemudian tuangkan kecap ke dalamnya bubuhkan penyedap rasa dan garam.5. Selanjutnya angkat jika sudah matang.
Nah, itulah cara memasak tempe bacem dan tempe kecap yang praktis, mudah dan tentunya sangat lezat untuk dijadikan sebagai pelengkap nasi. Tempe kecap dan tempe bacem merupakan olahan makanan yang sederhana ddan praktis untuk disajikan kapan saja. Anda pun bisa mencobanya dengan mudah di rumah, semoga bermanfaat!